CARA SETTING POWER METER PM 5350 TANPA MENGGUNAKAN VT (Voltage Transformer)
Lubis Technician - Assalamu Alaikum WR-WB selamat jumpa sobatku semua setanah Air yaitu Indonesia. Pada kesempatan ini saya Mas Lubis, akan posting artkel tentang Bagaimana cara setting power meter PM 5350 dimana dalam instalasi tidak menggunakan Voltage Transformer (VT).
CARA SETTING PM 5350
Berikut ini adalah langka-langka setting PM 5350
1.Tekan tombol arah kanan untuk mencari menu MAINT
2.Tekan MAINT
3.Tekan SETUP
4.Masukkan password 0000
5.Tekan METER
6.Tekan BASIC
7.Tekan arah bawah untuk memilih
- Circuit Mode: Normal
- Power System: 3PH4W Wye Gnd
- VT Connect: Direct con
- CT on Terminal: I1 I2 I3
- CT Primary (A): isi 250 jika Ratio CT yg terpasang adalah 250/5A
- CT Secundari: isi 5 jika Ratio CT yg terpasang adalah 250/5A
- Sys Frequency (HZ): 50
- Phase Rotation: ABC
8.Untuk kembali tekan tombol UP sampai kembali ke Tampilan Utama.
Demikian postingan saya tentang bagaimana CARA SETTING POWER METER PM 5350 TANPA MENGGUNAKAN VT (Voltage Transformer), semoga bermanfaat untuk anda semua, jika ada yang kurang atau perlu perbaikan dalam penulisan artikel ini silakan tulis dikolom komentar agar kami bisa memperbaiki dengan cepat.. Terimakasih
Salam Sukses,